Ia juga menegaskan komitmen Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu Selatan dalam mendukung kebijakan yang berorientasi pada penguatan Badan Usaha Milik Daerah dan peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat.
“Kami mendukung upaya penguatan BUMD, transparansi pengelolaan keuangan, serta peningkatan layanan perbankan agar manfaatnya dapat dirasakan langsung oleh masyarakat,” tegasnya.
Baca Juga:
Penyerahan SK BPD Se-Labusel, Pemkab Tekankan Sinergi Pemerintahan Desa
Keikutsertaan Bupati Labusel dalam RUPS Luar Biasa ini menunjukkan komitmen pemerintah daerah dalam memastikan kebijakan strategis perbankan daerah berjalan seiring dengan arah pembangunan daerah yang berkelanjutan.*
Baca Juga:
Pemkab Labusel Hadiri Milad Muhammadiyah ke-113, Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah
[Redaktur: Habibi]