Menurutnya, Rakor BKN menjadi sarana sinkronisasi kebijakan antara pusat dan daerah, terutama dalam menghadapi tantangan pengelolaan ASN di masa mendatang.
Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu berkomitmen mengimplementasikan hasil rakor untuk meningkatkan profesionalitas dan kinerja aparatur daerah.
Baca Juga:
Bupati Maya Hasmita: Tahun Baru Momentum Introspeksi dan Perbaikan Diri
Agenda yang diikuti oleh 514 pemerintah kabupaten/kota tersebut turut dihadiri Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman, perwakilan Komisi I DPR RI, serta sejumlah pimpinan lembaga dan kementerian.*
[Redaktur: Habibi]
Baca Juga:
RUPS-LB Bank Sumut, Bupati Labuhanbatu Nyatakan Dukungan Perubahan ke Perseroda